
Melihat informasi akun Anda
Untuk melihat informasi akun iTunes Store untuk ID Apple Anda pada iPod touch, ketuk ID
Apple Anda (di bagian bawah layar iTunes Store). Atau buka Pengaturan > Store dan ketuk Lihat
ID Apple. Anda harus masuk untuk melihat informasi akun Anda. Lihat “Pengaturan store” di
halaman 106.